Selasa, 22 Juni 2010

Gagape Ayam Makassar


Bahan-bahan:
- Siapkan 1 ekor ayam, kemudian potong-potong
- Siapkan 1 butir kelapa, kemudian diparut
Bumbu-bumbu untuk membuat gagape ayam:
- 1 sendok teh kunyit
- Garam secukupnya
- Haluskan (1 sendok teh merica, 3 batang serai diiris-iris, 5 ruas jari lengkuas, 10 buah bawang merah, 2 siung bawang putih).
- 1 buah jeruk nipis, ambil airnya.

Cara Membuat Gagape Ayam Khas Makasar

- Kelapa parut dibagi menjadi 2. Sebagian disangrai hingga kering sedangkan sisanya campur dengan air secukupnya, peras sehingga mendapatkan santan.
- Rebus potongan ayam dengan kunyit dan garam, masukkan bumbu yang dihaluskan, kelapa sangrai, santan, dan air jeruk nipis. Masak sambil diaduk hingga santan mendidih kemudian angkat. Gagape ayam siap dihidangkan.

0 komentar:

Posting Komentar